SEJAK semalam hingga siang hari ini, Rabu (3/1/2024) hujan telah mengguyur sebagian besar wilayah di Indonesia. Cuaca dingin yang hadir ketika hujan deras mengguyur, biasanya menimbulkan rasa lapar.
Ketika musim hujan rasa ingin menyantap hidangan yang berkuah, dengan rasa gurih dan juga segar untuk menghangatkan badan semakin meningkat. Nah, salah satu hidangan menarik untuk disantap di suhu dingin seperti ini, salah satunya adalah Steamboat Kuah Tom Yum.
Bahan-bahannya pun sangat mudah ditemui di pasar atau minimarket terdekat dari rumah, serta cara membuatnya yang relatif mudah. Berikut resepnya, sebagaimana dikutip dari akun X @yearendsale_, Rabu (3/1/2024)
BACA JUGA:
Bahan dasar:
1 ikat pakcoy
1 bungkus jamur enoki
Udang, jumlahnya sesuai selera
2 batang serai
4 daun jeruk
Frozen seafood mix secukupnya
1 buah jeruk nipis (opsional)
1 bungkus bumbu tom yum instan
750 ml air
Follow Berita Okezone di Google News
Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di
ORION, daftar sekarang dengan
klik disini
dan nantikan kejutan menarik lainnya