JAKARTA – MNC Sekuritas menyampaikan bahwa Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sebelumnya menguat 0,49% ke 7.192 dan didominasi oleh volume pembelian, namun pergerakannya masih berada di fase downtrendnya.
MNC Sekuritas mengatakan, saat ini posisi IHSG pergerakannya masih rawan melanjutkan koreksinya ke rentang 6,925-7,021 dengan catatan IHSG belum mampu menembus 7.271.
“Dapat diperhatikan area penguatan IHSG dalam jangka pendek yang diperkirakan akan menguji 7.202-7.218,” tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Rabu (31/1/2024).
Untuk IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 7.092, 7.045 dan resistance 7.271, 7.323.
Berikut empat saham rekomendasi MNC Sekuritas hari ini.
Follow Berita Okezone di Google News
Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di
ORION, daftar sekarang dengan
klik disini
dan nantikan kejutan menarik lainnya