BERIKUT 100 rekomendasi nama bayi perempuan yang lahir di tahun kabisat. Tahun kabisat memang identik dengan bulan Februari, lantaran pada tahun kabisat tersebut hari dalam penanggalan akan bertambah 1.
Tahun kabisat sendiri biasanya terjadi setiap 4 tahun sekali. Dan pada saat itu, maka hari di tanggal Februari akan bertambah 1 hari. Nah, jika kebetulan anak Anda lahir di tahun kabisat, berikut beberapa inspirasi nama yang dapat digunakan, seperti dilansir dari berbagai sumber.
1. Ahava, punya arti cinta.
2. Amora, punya arti cinta.
3. Angela, punya arti pembawa pesan cinta.
4. Clementine, punya arti penyayang.
5. Cordelia, punya arti hati.
6. Genista yaitu bunga yang mekar pada Februari.
7. Gentiana yaitu bunga yang mekar pada Februari.
8. Gerbera yaitu bunga yang mekar pada Februari.
9. Dove, punya arti burung perdamaian.
10. Femi, punya arti cintai aku.
11. Freya, punya arti wanita cinta.
12. Fara, punya arti kegembiraan.
13. Freesia yaitu bunga yang mekar pada Februari.
14. Fritillaria yaitu bunga yang mekar pada Februari.
15. Forsythia yaitu bunga yang mekar pada Februari.
16. Lily yaitu bunga yang mekar pada Februari.
17. Farda, punya arti batu berharga.
18. Faiza, punya arti kemenangan.
19. Febe, punya arti yang cemerlang.
20. Rose yaitu bunga yang mekar pada Februari.
21. Vanda yaitu bunga yang mekar pada Februari.
22. Veronica yaitu bunga yang mekar pada Februari.
23. Fabriziah, punya arti pekerja.
24. Febi, punya arti anak yang lahir pada Februari.
25. Juliet, punya arti kekasih Romeo.
26. Priya, punya arti kekasih.
27. Valentina, punya arti cinta yang kuat.
28. Venus, punya arti dewi cinta Romawi.
29. Violet yaitu bunga yang mekar pada Februari.
30. Gloriosa yaitu bunga yang mekar pada Februari.
31. Februa, punya arti ritual pencucian air atau saat bulan purnama penuh.
32. Venezia, punya arti kota paling romantis di dunia.
33. Love, punya arti kasih sayang.
34. Paris, punya arti kekasih.
35. Febrianti, punya arti anak perempuan yang lahir pada Februari.
36. Febrianta, punya arti anak yang lahir pada Februari.
37. Valen, punya arti anak perempuan yang lahir pada bulan cinta.
38. Febrina, punya arti anak perempuan yang lahir pada Februari.
39. Akasia yaitu bunga yang mekar pada Februari.
40. Ammi yaitu bunga yang mekar pada Februari.
41. Aster yaitu bunga yang mekar pada Februari.
42. Febrianty, punya arti anak perempuan yang lahir pada Februari.
43. Febriani, punya arti anak perempuan yang lahir pada Februari.
44. Valentine, punya arti anak perempuan yang lahir pada bulan cinta.
45. Fabryn, punya arti bersinar.
46. Bouvardia yaitu bunga yang mekar pada Februari.
47. Craspedia yaitu bunga yang mekar pada Februari.
48. Cynara yaitu bunga yang mekar pada Februari.
49. Febby, punya arti lahir di bulan Februari dengan selamat.
50. Febiyanti, punya arti lahir di bulan Februari dengan selamat.
Follow Berita Okezone di Google News
Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di
ORION, daftar sekarang dengan
klik disini
dan nantikan kejutan menarik lainnya