Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Distamhut) DKI Jakarta melaksanakan kerja bakti pemangkasan pohon secara serentak di lima wilayah kota sebagai langkah antisipasi menghadapi puncak musim hujan dan potensi angin kencang yang diprediksi berlangsung hingga akhir tahun. Kondisi tersebut dapat memicu kerentanan pada pohon, terutama yang sudah menua, memiliki struktur batang rapuh, atau berada di titik-titik rawan.(Foto: PPID DKI Jakarta)
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

