Close Menu
IDCORNER.CO.ID

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from FooBar about art, design and business.

    What's Hot

    Jaksa Agung Tunjuk Syarief Sulaeman Jadi Direktur Penyidikan Jampidsus

    November 26, 2025

    Frankfurt vs Atalanta, 5 Fakta Menarik Jelang Laga Champions League

    November 26, 2025

    Bursa Asia Kompak Naik Didorong Spekulasi The Fed

    November 26, 2025
    Facebook X (Twitter) Instagram
    IDCORNER.CO.IDIDCORNER.CO.ID
    • Homepage
    • Berita Nasional
    • Berita Teknologi
    • Berita Hoaks
    • Berita Dunia
    • Berita Olahraga
    • Program Presiden
    • Berita Pramuka
    IDCORNER.CO.ID
    Home»Program Presiden»Indonesia Kirim 996 Atlet ke SEA Games 2025, Erick Thohir Patok Target Tiga Besar : Okezone Sports

    Indonesia Kirim 996 Atlet ke SEA Games 2025, Erick Thohir Patok Target Tiga Besar : Okezone Sports

    PewartaIDBy PewartaIDNovember 21, 2025No Comments2 Mins Read
    Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Reddit Telegram Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email


    Menpora Erick Thohir bicara soal persiapan SEA Games 2025. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)

    JAKARTA – Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Erick Thohir, mengumumkan Kontingen Indonesia akan mengirimkan total 996 atlet untuk berkompetisi di SEA Games Thailand 2025. Menpora juga secara tegas menyampaikan target utama Indonesia dalam ajang multi-olahraga ini adalah mencapai peringkat tiga besar di klasemen perolehan medali.

    1. Misi Tiga Besar

    Erick Thohir menjelaskan bahwa keikutsertaan Indonesia di SEA Games, yang akan digelar di Thailand pada 9-20 Desember 2025, merupakan bagian fundamental dari evaluasi Kemenpora. Ajang terbesar di Asia Tenggara ini dijadikan tolok ukur penting sebelum menatap Asian Games hingga Olimpiade. Karena itu, Menpora meminta keseriusan penuh dari seluruh atlet yang berpartisipasi.

    “Keikutsertaan Indonesia di SEA Games 2025 Thailand ini akan menjadi dasar kami di Kemenpora sebagai bahan evaluasi. Kita akan mendorong roadmap menuju Olimpiade 2028,” kata Menpora Erick kepada awak media, termasuk Okezone di Kantor Kemenpora, Jakarta, dikutip Sabtu (22/11/2025).

    “Saya harap kita benar-benar serius dalam memperjuangkan martabat bangsa. Saya meminta seluruh cabor yang berpartisipasi itu memberikan kontribusi medali,” tambahnya.

    Indonesia akan mengirimkan 996 atlet, menjadikannya kontingen terbesar keempat, di bawah Thailand (1.800-an atlet), Filipina (1.200-an atlet), dan Malaysia (1.100-an atlet).

    Menpora Erick Thohir bicara persiapan SEA Games 2025. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)
    Menpora Erick Thohir bicara persiapan SEA Games 2025. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)

    2. Detail Kekuatan Kontingen

    Kontingen Merah-Putih akan mengikuti 48 cabang olahraga (cabor) dari total 51 cabor yang dipertandingkan. Dari 48 cabor tersebut, Kemenpora memproyeksikan perolehan sekitar 80 medali emas, yang sesuai dengan target posisi tiga besar.

    “Dari hasil paparan cabor, emasnya di angka 120, ya alhamdulillah. Tapi, hasil evaluasi kami baru di 80-an. Artinya, kalau emas di 80-an, targetnya sama seperti sebelum-sebelumnya, di ranking 3,” papar Menpora Erick.

     



    Source link

    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    PewartaID

    Related Posts

    Sanksi FIFA Ditangguhkan, Cristiano Ronaldo Bisa Bela Timnas Portugal di Piala Dunia 2026! : Okezone Bola

    November 26, 2025

    SAR Terjunkan Tim Evakuasi Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Sibolga : Okezone News

    November 26, 2025

    Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-17 2026 Hari Ini: Vietnam, Malaysia dan Thailand Siap Tempur! : Okezone Bola

    November 26, 2025

    Leave A Reply Cancel Reply

    Demo
    Don't Miss

    Jaksa Agung Tunjuk Syarief Sulaeman Jadi Direktur Penyidikan Jampidsus

    Berita Teknologi November 26, 2025

    Jakarta, CNN Indonesia — Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin menunjuk Syarief Sulaeman Nahdi sebagai Direktur Penyidikan (Dirdik)…

    Frankfurt vs Atalanta, 5 Fakta Menarik Jelang Laga Champions League

    November 26, 2025

    Bursa Asia Kompak Naik Didorong Spekulasi The Fed

    November 26, 2025

    Sanksi FIFA Ditangguhkan, Cristiano Ronaldo Bisa Bela Timnas Portugal di Piala Dunia 2026! : Okezone Bola

    November 26, 2025
    Stay In Touch
    • Facebook
    • Twitter
    • Pinterest
    • Instagram
    • YouTube
    • Vimeo
    Our Picks

    Jaksa Agung Tunjuk Syarief Sulaeman Jadi Direktur Penyidikan Jampidsus

    November 26, 2025

    Frankfurt vs Atalanta, 5 Fakta Menarik Jelang Laga Champions League

    November 26, 2025

    Bursa Asia Kompak Naik Didorong Spekulasi The Fed

    November 26, 2025

    Sanksi FIFA Ditangguhkan, Cristiano Ronaldo Bisa Bela Timnas Portugal di Piala Dunia 2026! : Okezone Bola

    November 26, 2025

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from SmartMag about art & design.

    Demo
    © 2025 ID Corner News

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.