Author: PewartaID

Ligaolahraga.com -Berita F1 terbaru datang dari Audi yang kini sedang mengincar posisi puncak di dunia balap Formula 1 menjelang musim 2030. Produsen otomotif asal Jerman tersebut akan memulai debutnya di F1 tahun ini dengan mesin buatan mereka sendiri setelah mengambil alih tim Sauber. Pada akhir tahun lalu, Audi menggelar acara di Munich untuk merilis konsep livery musim debut mereka dan mengumumkan target ambisius untuk bersaing dalam kejuaraan F1 pada tahun 2030. Tujuan ini adalah untuk membawa Audi ke garis depan balapan dalam kampanye kelima mereka.Ketika ditanya apakah mereka melihat diri mereka meraih podium sebelum mencapai target juara 2030, Mattia Binotto,…

Read More

Keputusan itu ditetapkan dalam pertemuan Dewan HAM PBB di Jenewa, Kamis, 8 Januari 2026, bersamaan dengan pelaksanaan organizational meeting pertama Dewan HAM PBB. Sebelumnya, Indonesia telah dipilih secara konsensus oleh negara-negara anggota Asia-Pacific Group (APG) untuk dinominasikan pada jabatan tersebut.Jabatan Presiden Dewan HAM PBB tahun 2026 akan diemban oleh Wakil Tetap RI untuk PBB di Jenewa, Duta Besar Sidharto Reza Suryodipuro. Ia memiliki rekam jejak panjang di bidang diplomasi, antara lain pernah menjabat sebagai Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN serta Duta Besar RI untuk India dan Bhutan.Menteri Luar Negeri RI Sugiono menegaskan bahwa Indonesia akan menjalankan peran presidensi secara imparsial…

Read More

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri. (Foto: PBSI) KUALA LUMPUR – Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri, sukses mengamankan tempat di babak perempatfinal Malaysia Open 2026 setelah menunjukkan performa solid melawan wakil Taiwan, Chen Zhi Ray/Lin Yu Chieh. Lewat pertarungan penuh konsentrasi di Axiata Arena, Kamis (8/1/2026) sore WIB, Fajar/Fikri berhasil membungkam perlawanan ketat tersebut melalui kemenangan dua gim langsung dengan skor kembar 21-19 dan 21-19. Jalannya Pertandingan Fajar/Fikri langsung tancap gas menghadapi lawannya di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia. Ganda putra andalan Indonesia itu mampu mengungguli Zhi Ray/Yu Chieh sejak awal pertandingan dengan skor…

Read More

Ligaolahraga.com -Berita Super League Indonesia: Kegagalan memboyong poin penuh dari markas Persik jadi pelajaran untuk Teja Paku Alam. Kiper Persib ini bertekad membenahi performa untuk membantu tim menang atas Persija.Laga klasik yang mempertemukan dua tim legendaris akan tersaji di pekan ke-17 Super League 2025/2026. Partai klasik ini tentu harus dimenangkan lantaran mempertaruhkan gengsi dan sedang bersaing di papan atas.Di laga sebelumnya, Persib harus puas bermain sama kuat dengan skor 1-1 melawan Persik. Sempat unggul lebih dulu, gawang Teja kecolongan di menit akhir. Kondisi tersebut membuat kemenangan sirna di depan mata.Tidak mau kesalahan serupa terulang, segala materi persiapan dari pelatih harus…

Read More

Hal itu disampaikan Rizki usai menghadiri acara pemberian bonus dari Presiden Prabowo Subianto kepada atlet berprestasi SEA Games 2025 di Istana Negara, Jakarta, Kamis, 8 Januari 2026. Rizki mengungkapkan bahwa kenaikan pangkat tersebut benar-benar di luar dugaannya karena tidak ada pemberitahuan sebelumnya.“Karena memang saya sebelumnya tidak dikasih tahu dan tidak diberitahu berita. Bahwa ada berita seperti ini. Alhamdulillah Bapak Presiden tadi menyampaikan seperti itu langsung ke depan media, semua teman-teman juga,” ungkapnya kepada awak media. Rizki mengaku terharu atas apresiasi yang diberikan pemerintah untuknya. Ia semakin bersemangat untuk terus mencetak prestasi dan mengharumkan nama bangsa.“Saya lebih semangat lagi karena memang…

Read More

Nur Khabibi , Jurnalis-Kamis, 08 Januari 2026 |18:41 WIB Sidang korupsi chromebook (Foto: Nur Khabibi/Okezone) JAKARTA – Jaksa Penuntut Umum (JPU) meminta majelis hakim menolak eksepsi yang disampaikan kubu terdakwa Nadiem Anwar Makarim. Hal itu disampaikan JPU dalam sidang perkara dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook dan Chrome Device Management (CDM) dengan agenda tanggapan eksepsi, Kamis (8/1/2026). Awalnya, JPU meyakini surat dakwaan terhadap Nadiem telah disusun secara cermat, jelas, dan lengkap serta sesuai dengan ketentuan Pasal 143 Ayat (2) KUHAP. “Menyatakan keberatan dari…

Read More

Jakarta, CNN Indonesia — Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Kejaksaan Agung menyentil mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi periode 2019-2024 Nadiem Anwar Makarim dan penasihat hukumnya yang berupaya mencari simpati dengan menggiring opini.Hal itu disampaikan jaksa saat menanggapi nota keberatan atau eksepsi kubu Nadiem dalam persidangan yang berlangsung di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (UU Tipikor) pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat, Kamis (8/1).”Pada kesempatan ini kami meminta penasihat hukum biarlah membela klien terdakwanya untuk tetap fokus dengan norma-norma yang sudah diatur dalam ketentuan perundang-undangan, apa yang diatur secara limitatif oleh KUHAP tentang keberatan atas surat dakwaan sehingga penegakan hukum ini…

Read More

Ligaolahraga.com -Berita F1 datang dari kubu Audi menjelang debut mereka di ajang balap paling bergengsi, Formula 1. Lee Stevenson, mantan kepala mekanik Max Verstappen di Red Bull, telah mendapatkan promosi di tim Audi F1. Setelah hampir dua dekade berkiprah di Red Bull, Stevenson meninggalkan tim tersebut pada Mei 2024 untuk bergabung dengan Sauber, yang tengah bersiap untuk bertransformasi menjadi Audi pada 2026, seiring dengan diterapkannya regulasi teknis baru.Setelah memegang peran sebagai kepala mekanik di Sauber, Stevenson kini diangkat sebagai manajer tim Audi menjelang kampanye baru mereka. Bukan hanya Stevenson, Jonathan Wheatley, yang juga pernah menjadi bagian dari skuad Milton Keynes,…

Read More

“Alhamdulillah, melalui lobi intensif, termasuk oleh Presiden Prabowo, Indonesia kini memiliki aset sendiri di sekitar kawasan Masjidil Haram berupa hotel berkapasitas 1.461 kamar yang siap dimanfaatkan, serta 14 bidang tanah,” katanya lewat keterangan tertulis di Jakarta, 8 Januari 2026. Anggota Komisi VIII DPR RI itu berharap dan mendorong agar hotel tersebut dapat mulai digunakan oleh jamaah haji Indonesia pada musim haji 2026.Politikus PKS ini menjelaskan selama ini sebagian jamaah haji Indonesia masih menempati hotel musiman yang hanya beroperasi saat musim haji dengan fasilitas terbatas. Kondisi tersebut membuat bangunan Hotel Novotel Thakher yang sebelum diakuisisi Pemerintah RI merupakan hotel aktif dinilai…

Read More

Partai Perindo bersama tujuh partai nonparlemen meresmikan Sekber GKSR. JAKARTA – Partai Perindo bersama tujuh partai non-parlemen meresmikan sekretariat bersama (Sekber) Gerakan Kedaulatan Suara Rakyat (GKSR) yang berlokasi di Jalan HOS Cokroaminoto, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (8/1/2026). Peresmian Sekber ini merupakan langkah awal bagi Partai Perindo dan partai-partai anggota untuk menguatkan konsolidasi. “Ya, saya pikir dengan adanya sekretariat bersama GKSR ini tentunya menjadi satu upaya dari partai-partai non-parlemen untuk melakukan konsolidasi lebih intens,” ujar Sekretaris Jenderal Partai Perindo, Ferry Kurnia Rizkiyansyah, usai…

Read More