Author: PewartaID

“Kami menghormati proses hukum dan menyerahkan sepenuhnya kepada KPK untuk menjalankan tugasnya secara profesional, independen, dan transparan,” ujar Maman dalam keterangannya, Senin, 12 Januari 2026. Ia menegaskan pentingnya pengusutan kasus ini dilakukan secara menyeluruh agar terang-benderang dan tidak menyisakan pertanyaan di tengah masyarakat, khususnya umat Islam yang menaruh harapan besar pada penyelenggaraan ibadah haji yang bersih dan berkeadilan.“Saya meminta KPK mengusut tuntas kasus ini. Siapa pun yang terlibat harus bertanggung jawab sesuai hukum yang berlaku,” tegas politikus Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu. Legislator asal Dapil Jawa Barat IX itu berharap kasus dugaan korupsi kuota haji ini menjadi pelajaran penting bagi…

Read More

IHSG Sesi I (Foto: Okezone) JAKARTA – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,13 persen ke 8.947,96 pada sesi I perdagangan, hari ini Senin (12/1/2026). Total volume transaksi tercatat 32,6 miliar lembar saham dengan nilai transaksi Rp18,6 triliun. Sebanyak 373 saham menguat, 329 saham melemah, dan 256 saham stagnan. Sejumlah indeks utama turut mencatat penguatan seperti LQ45 menguat 0,21 persen, indeks JII menguat 0,25 persen, IDX30 menguat 0,56 persen, serta MNC36 menguat 0,75 persen. Pada sesi I perdagangan, sektor yang menguat ada energi, konsumer siklikal, properti, bahan baku, transportasi, industri. Sementara itu, konsumer non siklikal, keuangan,…

Read More

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Banjir terjadi di sejumlah wilayah di Pulau Jawa. Banjir akibat curah hujan tinggi melanda DKI Jakarta, Jawa Barat, hingga Jawa Tengah.Ratusan rumah terendam dan sejumlah fasilitas umum rusak.CNNIndonesia.com telah merangkum beberapa wilayah di Pulau Jawa yang terendam banjir, pada pekan ini. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Daftar banjir di sejumlah wilayah Pulau Jawa:DKI JakartaBadan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta melaporkan banjir di Jakarta kini meluas merendam 10 RT dan 23 ruas jalan, per pukul 10.00 WIB. Banjir tersebar di delapan RT wilayah Jakarta Selatan dan dua RT di Jakarta…

Read More

Jakarta, CNN Indonesia — Satuan PJR Ditlantas Polda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas dengan mengizinkan sepeda motor masuk ke ruas jalan tol imbas banjir di jalan arteri, Senin (12/1).”Kami Satuan PJR Ditlantas Polda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas terhadap kendaraan roda dua untuk memasuki ruas jalan tol,” kata Kasat PJR Ditlantas Polda Metro Jaya, Kompol Dhanar Dhono Vernandhie saat dihubungi.Dhanar menyebut ada dua ruas jalan tol yang dibuka untuk sepeda motor. Yakni di Gerbang Tol Sunter, Jakarta Utara yang mengarah ke Kebon Bawang dan Gerbang Tol Jembatan Tiga 1 di Penjaringan, Jakarta Utara yang mengarah ke Angke. ADVERTISEMENT SCROLL…

Read More

Ligaolahraga.com -Berita Transfer: Raksasa Skotlandia, Rangers dilaporkan tertarik untuk mendatangkan duo Sunderland, Dan Neil dan Romaine Mundle, bulan ini.Sunderland menikmati paruh pertama musim Premier League 2025-26 yang gemilang setelah promosi dari Championship. Namun, kapten klub, Dan Neil gagal tampil di lebih dari tiga pertandingan liga, dan gelandang tersebut belakangan ini dikaitkan dengan Roma.Sementara itu, Romaine Mundle hanya tampil delapan kali sebagai pemain pengganti, pelatih kepala Regis Le Bris mengklaim bahwa penyerang tersebut kemungkinan akan meninggalkan klub selama musim dingin.Menurut Sky Sports News, dua bintang Sunderland kemungkinan akan pindah dari wilayah Timur Laut Inggris ke Glasgow bulan ini.Laporan tersebut mengklaim bahwa klub…

Read More

Kepala Divisi Pengawasan Transaksi BEI, Yulianto Aji Sadono, menjelaskan saham-saham yang disuspensi adalah PT Graha Prima Mentari Tbk (GRPM) beserta Waran Seri I-nya (GRPM-W), PT Astrindo Nusantara Infrastruktur Tbk (BIPI), PT Ifishdeco Tbk (IFSH), dan PT Asuransi Harta Aman Pratama Tbk (AHAP). “Suspensi ini dilakukan menyusul peningkatan harga kumulatif yang signifikan pada empat emiten tersebut. Keputusan ini bertujuan untuk melindungi investor sekaligus memberikan waktu cooling down bagi pasar,” ujar Yulianto, dalam keterangannya yang dikutip redaksi.Suspensi berlaku mulai sesi I perdagangan hari ini di pasar reguler dan pasar tunai. Dengan langkah ini, diharapkan pelaku pasar dapat lebih matang mempertimbangkan keputusan investasi…

Read More

Nur Khabibi , Jurnalis-Senin, 12 Januari 2026 |12:41 WIB Hakim Tolak Eksepsi Nadiem, Sidang Korupsi Chromebook Lanjut ke Pembuktian JAKARTA – Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menolak nota keberatan atau eksepsi kubu mantan Mendikbudristek, Nadiem Anwar Makarim. Hal itu sebagaimana disampaikan Ketua Majelis Hakim, Purwanto S. Abdullah dalam sidang dengan agenda pembacaan putusan sela pada Senin (12/1/2026). “Menyatakan surat dakwaan Penuntut Umum nomor register perkara PDS daftar 79/M.1.10/Ft.1/11/2025 tanggal 5 Desember 2025 adalah sah menurut hukum,”…

Read More

Jakarta, CNN Indonesia — Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta memutuskan menolak nota keberatan atau eksepsi mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim dalam kasus dugaan korupsi laptop Chromebook.”Menyatakan eksepsi atau perlawanan terdakwa dan penasihat hukumnya tidak dapat diterima,” ujar ketua majelis hakim Purwanto S. Abdullah saat membacakan amar putusan sela di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat, Senin (12/1). ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Hakim Purwanto menyebut surat dakwaan yang dilayangkan ke Nadiem sudah sah secara hukum dan pemeriksaan akan tetap dilanjutkan.”Menyatakan surat dakwaan Penuntut Umum nomor register perkara PDS-79/M.1.10/FT.1/11/2025, tanggal 5 Desember 2025 adalah sah…

Read More

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Ketua Komisi VI DPR dari Fraksi Gerindra Andre Rosiade meminta Bareskrim Polri mengusut keberadaan tambang-tambang emas ilegal yang berada di wilayah Sumatera Barat (Sumbar). Hal itu disampaikan Andre saat mendatangi Bareskrim Polri untuk berkoordinasi dengan penyidik Direktorat Tindak Pidana Tertentu pada Senin (12/1) pagi. Andre menyebut keberadaan tambang emas ilegal di sejumlah wilayah itu sangat meresahkan dan mengganggu warga. Oleh karenanya ia meminta polisi untuk berani menindak tambang ilegal tersebut. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT “Saya datang ke Bareskrim Polri melakukan koordinasi dengan Direktorat Tindak Pidana Tertentu untuk kasus penambangan ilegal yang ada di Sumatera…

Read More

Ligaolahraga.com -Berita Liga Inggris: Mikel Arteta mengaku sangat puas dengan berbagai aspek permainan Arsenal usai memastikan tiket ke putaran keempat Piala FA. Kemenangan 4-1 atas Portsmouth di Fratton Park bukan hanya soal hasil, tetapi juga respons tim setelah sempat tertinggal cepat.Pada laga yang digelar Ahad (11/1/2026), Arsenal dikejutkan oleh gol tuan rumah pada menit ketiga. Namun, The Gunners bangkit dan membalikkan keadaan lewat hat-trick Gabriel Martinelli serta satu gol bunuh diri pemain Portsmouth. Kemenangan ini membawa Arsenal melaju dengan nyaman ke babak selanjutnya.Mikel Arteta secara khusus menyoroti peran Martinelli yang tampil sebagai pembeda. Penyerang asal Brasil itu mencetak hat-trick pertamanya…

Read More