Author: PewartaID

Microdrama Double Trouble JAKARTA – Siap-siap terbawa emosi lewat cerita seru dalam microdrama VISION+ terbaru “Double Trouble: Mom vs Me” tayang di VISION+ eksklusif mulai 12 November 2025. Streaming sekarang dengan klik di sini!  Drama ini menghadirkan cerita yang dekat dengan realitas kehidupan tentang hubungan keluarga, penyesalan, dan kesempatan kedua. Kisahnya berpusat pada Kayla, seorang mahasiswi pekerja keras yang kuliah sambil bekerja sebagai OB kampus demi mencukupi kebutuhannya.  Suatu hari, ia tanpa sengaja menolong seorang wanita elegan bernama Renata, yang ternyata memiliki hubungan rumit dengan seorang dosen muda berprestasi, Arga.  Tidak banyak yang tahu bahwa di balik citra mereka yang…

Read More

Jakarta, CNN Indonesia — Sejumlah nama menjadi inspirasi tersangka peledakan SMA 72 Jakarta. Nama-nama tersebut bahkan tertulis pada senjata mainan yang dibawa pelaku pada insiden Jumat kemarin.Enam nama tersebut merupakan pelaku kekerasan di sejumlah negara. Keenam nama yang tertulis yakni Eric Harris, Dylan Klebold, Dylan Storm Roof, Alexandre Bissonnette, Vladislav Roslyakov, hingga Brenton Tarrant. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Eric Harris dan Dylan Klebold misalnya, merupakan pelaku penembakan massal di Columbine Highschool Massacre pada 20 April 1999. Keduanya beraliran neo-nazi.Kemudian, Dylan Storm Roof adalah pelaku penembakan massal di Gereja Charleston, Amerika Serikat pada Juni 2015. Ia diketahui…

Read More

Ligaolahraga.com -Berita Liga Italia: Ange-Yoan Bonny dalam performa ‘mencorong’. Pemain muda Inter Milan tersebut terus mencetak gol krusial, dan berpotensi starter di Derby della Madonnina.Pemain baru Inter Milan, Ange-Yoan Bonny, telah menampilkan performa yang luar biasa musim ini dan kerap mencuri perhatian, terutama di ajang Serie A. Terbaru, dia mencetak gol kedua ke gawang Lazio, membuat Inter menang 2-0 di San Siro.Menurut laporan dari Gazzetta dello Sport via FCInterNews, hanya tinggal menunggu waktu saja sebelum pemain berusia 22 tahun itu mendapatkan panggilan pertama kalinya ke tim nasional Prancis, dan menjalani debut internasionalnya.Pelatih Timnas Prancis, Didier Deschamps, memutuskan untuk tidak memasukkan…

Read More

Dikbar kali ini disebut istimewa lantaran diikuti oleh jajaran lengkap mulai dari Dewan Pembina, Dewan Penasehat, Dewan Kehormatan, Dewan Pakar, hingga Forum Silaturahim Istri (FSI) Anggota Fraksi PKB DPR RI. Dalam amanatnya, sosok yang akrab disapa Cak Imin menegaskan bahwa hakikat perjuangan politik adalah bagaimana merebut dan memaknai nilai-nilai kebangsaan secara lebih luas.“Paling inti dari politik adalah berhasil merebut makna. Siapa yang paling banyak mewarnai, maka semakin besar peluang mereka merebut makna. Dan itulah tugas kita semua,” tegas Cak Imin di hadapan para peserta. Ia mendorong seluruh kader Perempuan Bangsa untuk aktif berjuang membesarkan partai melalui berbagai potensi yang dimiliki,…

Read More

Ini Riwayat Pendidikan Arif Satria, Rektor IPB yang Dilantik sebagai Kepala BRIN (Foto: Okezone) JAKARTA – Ini riwayat pendidikan Arif Satria, Rektor IPB yang diangkat sebagai Kepala BRIN. Presiden Prabowo Subianto melantik Arif Satria sebagai Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Arif, yang merupakan Rektor Institut Pertanian Bogor (IPB) sejak 2017, menggantikan Laksana Tri Handoko sebagai Kepala BRIN. Pelantikan tersebut berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 123 P Tahun 2025 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Kepala BRIN. Riwayat Pendidikan Arif Satria Melansir laman IPB, Selasa (11/11/2025), Prof. Dr. Arif Satria, S.P., M.Si. lahir di Pekalongan, Jawa Tengah, pada 17 September 1971.…

Read More

Surabaya, CNN Indonesia — Presiden ke-6 Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), mengingatkan dunia berada dalam kondisi berbahaya dan berpotensi menuju Perang Dunia III.Hal itu disampaikan SBY dalam orasi ilmiah pada peringatan Dies Natalis ke-65 Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya, Jawa Timur, Selasa (11/11).”World war III (perang dunia III) sangat mungkin terjadi. Sangat mungkin. Saya jenderal. Saya mengerti geopolitik. Saya mengerti hubungan internasional. Saya mengerti peace and security (perdamaian dan kemanan). Anytime could happen (kapan saja bisa terjadi),” kata SBY di hadapan civitas akademika ITS. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT SBY menilai situasi global saat ini…

Read More

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Tamsil Linrung, menilai capaian 50 persen penerima manfaat Program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi langkah penting dalam pelaksanaan program prioritas nasional di bidang pemenuhan gizi.Ia menekankan, pencapaian tersebut perlu diikuti dengan upaya memperkuat kemandirian pangan di tingkat daerah. Hal itu disampaikan saat berdialog dengan mitra dan pengelola Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Selasa (11/11).Menurutnya, keberhasilan program MBG tidak hanya diukur dari jumlah penerima manfaat yang kini telah mencapai 41,2 juta jiwa, tetapi juga dari kemampuan daerah mengelola dan memanfaatkan sumber pangan lokal secara berkelanjutan.…

Read More

Ligaolahraga.com -Berita MotoGP: Maverick Vinales akhirnya kembali memperkuat Tech3 KTM di seri penutup MotoGP Valencia 2025 setelah lebih dari empat bulan absen akibat cedera bahu. Kehadirannya menjadi momentum penting bagi tim sebelum menjalani tes pascamusim.Maverick Vinales resmi dipastikan kembali ke lintasan pada seri pamungkas MotoGP Valencia 2025. Tech3 KTM mengonfirmasi bahwa pebalap asal Spanyol tersebut telah pulih dan siap kembali mengaspal setelah menjalani masa pemulihan panjang akibat cedera bahu yang dialaminya sejak pertengahan tahun.Vinales mengalami cedera kompleks pada bahunya setelah kecelakaan keras di sesi kualifikasi MotoGP Jerman pada awal Juli. Cedera itu memaksanya melewatkan balapan di Sachsenring dan absen penuh…

Read More

GNIB merupakan salah satu agenda prioritas pemerintah yang bertujuan mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat, tertib dan indah melalui sinergi antara pemerintah pusat, pemerintah daerah dan masyarakat. Kepala Bidang Penegakan Perda dan Perkada Satpol PP, Rahmat Efendi Lubis mengatakan, pihaknya berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk menyukseskan GNIB karena tidak bisa bekerja sendiri untuk mewujudkan lingkungan yang bersih secara fisik dan visual.Satpol PP sebagai perangkat daerah yang memiliki mandat untuk menegakkan perda/perkada memegang peranan sentral dalam mendukung GNIB melalui dua jalur utama; yaitu penegakan Perda tentang Kebersihan dan Pengelolaan Sampah, serta penertiban reklame, spanduk dan alat peraga lainnya yang tidak sesuai ketentuan. …

Read More

Ilustrasi. (Foto: Unsplash) JAKARTA – Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengancam akan menggugat BBC sebesar USD 1 miliar (sekitar Rp16,6 triliun), menurut laporan media. Trump menuntut pencabutan film dokumenter yang dianggapnya secara tidak etis menyunting pidatonya sebelum penyerbuan Gedung Capitol AS pada 2021. BBC, siaran pers milik negara Inggris, meminta maaf pada Senin (10/11/2025) setelah dua eksekutif puncaknya—Direktur Jenderal Tim Davie dan Kepala Berita Deborah Turness—mengundurkan diri di tengah kekhawatiran tentang imparsialitas terkait penyuntingan film dokumenter Panorama berjudul ‘Trump: A Second…

Read More